Jakarta Butuh Revolusi Budaya!

Posts Tagged ‘SMP gratis pertiwi

Momen bulan Ramadhan kali ini akan digunakan oleh Jakarta Butuh Revolusi Budaya (JBRB) untuk mempererat tali silahturahmi dengan berbagai rekanan JBRB dan teman-teman lainnya yang memiliki kepedulian tinggi terhadap Jakarta. 

JBRB akan mengadakan acara buka puasa bersama yang diberi judul “Ramadhan Ala JBRB” pada hari Minggu tanggal 21 September, 2008. Pukul 16:30 hingga 19:00. 

Pada acara ini akan ada siraman rohani dari Riayatul Ummah Foundation (RUF); salah satu rekanan JBRB. Selain itu, juga akan ada ceramah singkat mengenai motivasi diri yang akan disampaikan oleh salah satu anggota JBRB.

Acara akan ditutup dengan makan bersama sekaligus acara ramah tamah.

Pada kesempatan ini, JBRB akan menyerahkan sumbangan berupa buku, baik buku bacaan maupun buku pelajaran, kepada SMP Gratis Ibu Pertiwi. JBRB memberikan kesempatan bagi siapapun yang ingin ikut menyumbang buku atau bentuk lainnya. 

Hubungi Tiwi di 0818-665-394 atau Oky di 0856-810-2299.


Dukung Program Berburu di Sekolah Anda

Mari jalankan dan dukung Program Berburu di sekolah-sekolah di Jakarta dan jadilah bagian dari sebuah REVOLUSI BUDAYA! Kirimkan email ke revolusibudaya@gmail.com dan daftarkan sekolah anda untuk ikut dalam Program Berburu.

Contact Us

BERBURU CENTER Jalan Cucur Timur III Blok A 7 No. 6 Sektor 4 Bintaro Jaya Tel: 62 21 736 3617 Oki: 0856 8102299 Tasa:087881521091 E-mail: revolusibudaya@gmail.com

Blog Masters

Guebukanmonyet (Washington D.C.) and Udiot (Jakarta)

Contributors

Andri Gilang (Sydney), Ian Badawi (Washington D.C.), Dejong (Washington D.C.), Sherwin Tobing (Budapest), Anggie Naditha Oktanesya (Jakarta), and Izmi Nurpratika (Jakarta).

Guest Writers

Deden Rukmana (Savannah), and Harris Iskandar (Washington, D.C.)

Categories

Gudang Artikel

Our Pictures